Download 10. SOP Komunikasi Dengan Sasaran Pogram Dan Masyarakat Tentang Penyelenggaraan Program Dan Kegiatan Puskesmas...
Description
KOMUNIKASI DENGAN SASARAN PROGRAM DAN MASYARAKAT TENTANG PENYELENGGARAAN PROGRAN DAN KEGIATAN PUSKESMAS
SOP Nomor Dokumen :
No.Revisi : 00
Tgl.terbit : 03 Januari 2017
Halaman : 1–2 UPTD Puskesmas
Langsa Lama
Ns. Edi Syahputra, S.Kep Nip. 19731021 199503 1 001 1.Pengertian Puskesmas Melakukan
Komunikasi
pembangunan
yang
berwawasan
kesehatan,
dan
pemberdayaan masyarakat dalam program kesehatan di wilayah kerja Puskesmas mulai dari perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi pelayanan 2. Tujuan Ada komunikasi yang efektif dengan masyarakat dalam penyelenggaraan Program/ Upaya Puskesmas
3. Kebijakan
4. Referensi 1. KEPMENKES RI No. 128 tahun 2004 tentang kebijakan dasar puskesmas 5. Prosedur 1. Komputer 2. LCD 3. Proyektor 4. Printer 6. Langkah-langkah 1. Penyusunan rencana komunikasi dengan sasaran program dan masyarakat 2. Mensosialisasikan komunikasi dengan sasaran program dan masyarakat tentang kegiatan puskesmas 3. Pelaksanaan komunikasi dengan sasaran program dan masyarakat tentang penyelenggaraan program dan kegiatan puskesmas 7. Bagan Alir Mulai
Penyusunan rencana komunikasi dengan sasaran program dan masyarakat dan tata nilai puskesmas
Mensosialisasikan komunikasi dengan sasaran program dan masyarakat tentang kegiatan puskesmas
Pelaksanaan komunikasi dengan sasaran program dan masyarakat tentang penyelenggaraan program dan kegiatan puskesmas
Selesai
8.Hal hal yang diperhatikan Jika Komunikasi yang efektif dengan masyarakat dalam penyelenggaraan program dapat meningkatkan pelayanan kepada masyarakat tidak di laksanakan sesuai SOP ini maka tidak sesuai standar oleh karena itu petugas segera merevisinya 9.Unit Terkaid 1. Lintas sektor 2. Lintas program
10.Dokumen Terkaid Hasil lokmin lintas sektor 11.Rekaman Historis: No
Thank you for interesting in our services. We are a non-profit group that run this website to share documents. We need your help to maintenance this website.