DISTRIBUSI REKAM MEDIS PASIEN No. Dokumen: 13/RM/RSHJ/VI/2016 Tanggal terbit
No. Revisi: 0
Halaman: 1/1
Ditetapkan oleh RS.HARAPAN JAYAKARTA
2 Juni 2016 STANDAR
dr. Suhermi Yenti
PROSEDUR
Direktur
OPERASIONAL
PENGERTIAN
TUJUAN
KEBIJAKAN
PROSEDUR
UNIT TERKAIT
Pendistribusian rekam medis adalah proses pengiriman berkas rekam medis ke unit yang dituju untuk dilakukan pelayanan kesehatan. Pendistribusian atau pengiriman berkas dilakukan setiap ada permintaan dari Front dari Front Office (FO). (FO). Menunjang tercapainya tertib administrasi peningkatan pelayanan kesehatan.
dalam
rangka
upaya
Kebijakan Direktur Rumah Sakit Harapan Jayakarta Nomor ...... tentang Pendistribusian Rekam Medis Pasien. 1. Petugas rekam medis menerima tracer dari petugas FO. Bila pasien jaminan maka dilengkapi dengan berkas berkas administrasi jaminan. 2. Petugas rekam medis : a. Untuk Pasien Baru - Menerima berkas rekam medis yang sudah lengkap dari FO. - Menerima tracer dan menyimpan tracer pada posisi berkas rekam medis. b. Untuk Pasien Lama : - Mencarikan dan mengambilkan berkas rekam medis. - Menggantikan posisi berkas rekam medis yang diambil dengan tracer (penanda). (penanda). 3. Petugas rekam medis mencatat data berkas rekam medis yang keluar di Buku Ekspedisi Rekam Medis. 4. Petugas rekam medis mendistribusikan rekam medis pasien kepada unit pelayanan yang dituju. 5. Pada unit yang dituju, rekam medis dipinjamkan. Petugas Rekam Medis memberikan rekam medis kepada Petugas unit rawat jalan. 6. Petugas unit Rawat jalan memeriksa kesesuaian rekam medis yang diterima dengan yang tercatat pada buku ekspedisi. 7. Petugas unit rawat jalan membubuhkan tanda-tangan pada buku ekspedisi rekam medis, menyatakan bahwa rekam medis yang diterima sudah sesuai dengan catatannya. 8. Rekam Medis dititipkan di unit tersebut untuk kemudian di kumpulkan kembali setelah pelayanan selesai. 1. Front Office (FO) 2. Unit Rekam Medis
Thank you for interesting in our services. We are a non-profit group that run this website to share documents. We need your help to maintenance this website.