1 - Chemical Engineering Tools

September 4, 2022 | Author: Anonymous | Category: N/A
Share Embed Donate


Short Description

Download 1 - Chemical Engineering Tools...

Description

 

CHEMICAL ENGINEERING  TOO  TO OLS

Flaviana Yohanala P.T, S.ST,MT

 

Chemical ical Engi Enginee neering ring Tools Chem Kesetimbang an

Neraca Massa Ekonom i

Humanit as

Neraca Energi

Rate Process

 

Neraca Massa (Mass Balance) •

Penyusunan neraca massa didasarkan pada hukum kekekalan massa yang berbunyi:

“Massa tidak dapat diciptakan maupun dimusnahkan atau massa itu kekal”

Neraca massa secara sederhana dapat dirumuskan sebagai berikut

Massa masuk –Massa keluar = Massa yang terakumulasi 

 

Neraca Energi (Energy Balance) •

Hukum dasar penysusunan kekekalan energi yaitu

neraca

energi

adalah

hukum

“Energi itu kekal, tidak dapat diciptakan maupun dimusnahkan, dimusnahk an, hanya dapat berubah bentuk” 

Neraca energi secara sederhana dapat dirumuskan sebagai berikut

Energi masuk – Energi ke keluar luar = Energi yang terakumulasi 

 

Kesetimbangan (Equilibrium)  



Dalam bidang teknik kimia, jenis kesetimbangan yang penting adalah kesetimbangan fasa dan kesetimbangan kimia.

a. Kesetimbangan Fasa Pada sistem kesetimbangan, ada persamaan matematis yang menghubungkan komposisi suatu fasa dengan fasa lain Sebagai contoh, pada kesetimbangan fasa uap-cair untuk sistem biner dapat didekati dengan persamaan Raoult-Dalt Raoult-Dalton: on:  y

  x



1  (     1) x

b. Kesetimbangan Kimia  Jika ada ada suatu reaksi reaksi kimia yang yang setimbang, misalnya: aA + bB +…. ⇄ rR + sS  Tetapan  T etapan kesetimbang kesetimbangan an konsentrasi konsentrasi dapat dapat ditulis dengan: K c

k  

 



k '

 R  r  S s ...  A a  B b  ...

 

Rate Process •

Proses-proses kecepatan meliputi kecepatan perpindahan panas, momentum, dan massa, banyak dipelajari dalam operasi teknik kimia, perpindahan panas, proses transfer, dan kinetika kimia.

 

Ekonomi •



Dalam urusan kehidupan dunia, kita sepenuhnya harus memperhatikan aspek ekonomi, khusus dalam bidang teknik kimia apapun yang kita rancang, kita produksi harus selalu memperhitungkan aspek ekonomi.  Teknik kimia adalah ilmu yang sifatnya open minded atau ilmu  Teknik yang untuk menyelesaikan satu masalah dapat dilakukan dengan berbagai cara, tinggal dioptimasi mana yang paling mudah dan menguntungkan secara ekonomi. Untuk apa kita susah2 merancang kalau jelas jelas kita tahu akan rugi ???

 

Humanitas •

Humanitas mengharuskan kita sebagai orang teknik kimia harus selalu mempertimbangkan lingkungan dan aspek sosial dalam menjalankan profesi kita, harus bertanggungjawab terhadap resiko2 sosial dan lingkungan terhadap apapun yang kita berbuat.

View more...

Comments

Copyright ©2017 KUPDF Inc.
SUPPORT KUPDF