01 SOP Sosialisasi Dan Edukasi K3

October 14, 2022 | Author: Anonymous | Category: N/A
Share Embed Donate


Short Description

Download 01 SOP Sosialisasi Dan Edukasi K3...

Description

 

Nama SOP

Tujuan

: Penyusunan dan Pelaksanaan Program Sosialisasi dan Edukasi K3 (Keselamatan dan Kesehatan Kerja)  

Panduan Kebijakan

Prosedur



 



Prosedur ini bertujuan untuk menjelaskan langkah penyusunan dan pelaksanaan program sosialisasi dan edukasi K3 secara efektif. Penyusunan materi edukasi tentang K3 disajikan dengan menarik (eye-catching) dan mampu meninggalkan kesan yang mendalam pada benak pemirsanya. Pelaksanaan kegiatan edukasi K3 dijakankan dengan menggunakan beragam metode delivery yang inovatif dan media yang variatif.

1. Team K3 me menyusu nyusun n pr program ogram sosia sosialisas lisasii dan eduks eduksii K3 dengan menggunakan form Program Edukasi K3 (lihat form). Program edukasi mencakup antara lain kegiatan: 







Pembuatan materi edukasi K3 seperti dalam format buku saku, poster, banner digital, video, audio, dan animasi. Materi edukasi K3 harus bisa diakses dengan mudah melalui layar smartphone. Pemasangan banner dan poster K3 yang menarik di berbagai sudut strategis ruangan kantor dan pabrik.

Kegiatan demo dan latihan praktek tentang K3 (misal cara menggunakan APD; cara menggunakan alat pemadam kebakaran; dll.). Kegiatan workshop dan training K3.

2. Team K3 m melaks elaksanakan anakan renc rencana ana p progra rogram m ed edukasi ukasi K3 yang telah disusun dan melakukan implementasi secara konsisten sesuai jadwal program. 3. Team K3 m melaku elakukan kan e evalua valuasi si e efektiv fektivitas itas kegia kegiatan tan sosialisasi dan edukasi K3 melalui form evaluasi efektivitas program K3.

 

4. Team K3 me menyusu nyusun n lap laporan oran pelaks pelaksanaan anaan dan e evalua valuasi si program edukasi K3 dan memasukkannya ke dalam data laporan pelaksanaan program edukasi K3.

Form yang Diperlukan

 

Form Program Edukasi K3 Edukasi Form Template Template Rencana Laporan Pelaksanaan Program K3

Catatan: Cek flowchart dan form di bagian bawah halaman ini.

 

Dokumen A

Alur Kerja (Flowchart)

Dokumen yang Dibutuhkan

Mulai

Team K3 menyusun program sosialisasi dan edukasi K3

Form Template Rencana Program Edukasi K3

merealisasikan an program sosialisasi dan Team K3 merealisasik edukasi K3 yang telah disusun dalam langkah sebelumnya.

Team K3 melakukan evaluasi efekvitas program sosialisasi dan edukasu K3 dan melakukan pelaporan realisasi kegiatan edukasi K3

Form Laporan Pelaksanaan Program Edukasi K3

Selesai

 

Form Rencana Program Edukasi K3 No.

Nama Program Kegiatan

Jadwal Pelaksanaan

Target Hasil yang Diharapkan

1.

Pembuatan dan Pemasangan Banner dan Poster Edukasi k3

Februari

Meningkatnya kesadaran karyawan tentang K3 yang diukur melalui survei pemahaman K3

2.

Pembuatan Aplikasi Smartphone tentang Edukasi K3

Maret – April

Aplikasi diakses dan digunakan oleh minimal 90% karyawan

3.

Workshop tentang K3

Me i

Dihadiri minimal 30 karyawan dan skor pemahaman karyawan tentang K3 meningkat 50% setelah mengikuti workshop

Form Laporan Pelaksanaan Program Edukasi K3

 

No.

Nama Program Kegiatan

Jadwal Pelaksanaan

Realisasi Kegiatan

1.

Pembuatan dan Pemasangan Banner dan Poster Edukasi K3

Februari

Semua poster dan banner telah dipasang; tingkat pemahaman karyawan akan K3 naik sebesar 30% dibuktikan melalui survei edukasi K3

2.

Pembuatan Aplikasi Smartphone tentang Edukasi K3

Maret – April

Aplikasi telah di-launch dan data menunjukkan telah digunakan atau diakses oleh 70% karyawan

3.

Workshop tentang K3

Me i

Dihadiri oleh 35 peserta; dan rata-rata skor pemahaman peserta akan K3 naik 60% setelah mengikuti workshop K3

View more...

Comments

Copyright ©2017 KUPDF Inc.
SUPPORT KUPDF